Selasa, 18 Maret 2008
Pekan Doa MPDK Seri I Tahun 2008
Pada tanggal 10 s/d 15 Maret 2008 diselenggarakan Pekan Doa sepekan MPDK Seri I di GKJ Margoyudan. Tiap hari kebaktian dimulai pada pukul 18.00 WIB dan berlangsung kurang lebih satu Jam. Pada hari Kamis tanggal 13 Maret dilaksanakan ' Kamis Putih'.
Pekan doa ini mengambil tema ' Salib Kristus Memulihkan Relasi Antar Manusia '.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
----------- Browser yang dianjurkan : Mozilla Firefox -------
1 komentar:
lumayan blognya..., koq ga dikasih shout box? biar orang bisa kasih komentar ttg blog dan ngobrol, o ya kunjungi web-ku di http://itsawonderfullday dan http://hariyangbegituindah.blogspot.com kita bisa berbagi artikel disana... oya.. tampilannya diperbaiki lagi ya... maaf aku kasih komen disini karena gkj margoyudan belom punya shoutbox... coma dikasih itu di shoutmix.com, sukses selalu GBU
Posting Komentar